Gunung inerie yang memiliki ketinggian 2.245 meter diatas permukaan laut,dan terletak di selatan kota Bajawa.dari puncak gunung para pendaki bisa melihat pemandangan yang indah ke segalah arah dan di bagian selatan dari puncak gunung inerie terdapat sebuah batu besar,yang menurut kepercayaan masyarakat setempat di sebut sebagai JARAMASI satria berkuda sebagai penjaga gunung inerie.
gunung inerie juga merupakan salah satu tujuan wisata alam pendakian yang paling banyak dikunjungi pada musim kemarau(juli-agustus)
0 comments:
Post a Comment